JAVA RMI

Sistem komputasi terdistribusi yang bekerja dibanyak tempat mengharuskan computer untuk bisa berkomunikasi satu sama lain, dalam berkomunikasi ini java mendukung pemakaian socket yang sifatnya fleksibel.

Dalam sistem objek terdistribusi, diperlukan komunikasi antar objek-objek yang berada di level aplikasi yang berada di banyak tempat, oleh karena itu objek terdistribusi memerlukan suatu RMI.

JAVA RMI kepanjangan dari JAVA Remote Method Invocation merupakan cara programmer java untuk membuat program aplikasi java to java yang terdistribusi.

Leave a comment